Model Kumis dan Brewok Sesuai Bentuk Wajah yang Sedang Trend

Model Kumis dan Brewok Sesuai Bentuk Wajah yang Sedang Trend - Hallo sahabat Program Sehat, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Model Kumis dan Brewok Sesuai Bentuk Wajah yang Sedang Trend, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Brewok, Artikel Kumis, Artikel Pria, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Model Kumis dan Brewok Sesuai Bentuk Wajah yang Sedang Trend
link : Model Kumis dan Brewok Sesuai Bentuk Wajah yang Sedang Trend

Baca juga


Model Kumis dan Brewok Sesuai Bentuk Wajah yang Sedang Trend

Pria cerdas harus tau dong apa yang pantas dan tidak pantas untuk dirinya. Jika kamu memutuskan ingin menumbuhkan dan membentuk brewok, jangan asal numbuhin dan membentuk brewok lho ya. Soalnya, tidak semua model brewok sesuai untuk semua pria.

Model Kumis dan Brewok Sesuai Bentuk Wajah yang Sedang Trend
Model Kumis dan Brewok Sesuai Bentuk Wajah yang Sedang Trend

Semua orang memiliki model brewok yang paling sesuai masing-masing, terutama dari segi bentuk wajah. Cek macam-macam model brewok yang sesuai dengan bentuk wajah di bawah ini supaya kamu tau model brewok paling tepat untukmu yang seperti apa!

1. Square Face


Untuk kamu yang memiliki wajah kotak, model brewok yang paling sesuai adalah penuh dan tebal di bagian dagu, namun lebih pendek di bagian samping. Model brewok seperti ini dapat menyembunyikan wajah �kotak� kamu lho. Coba deh potongan balbo, goatee & moustache, atau chin strap. Hindari full beards!

2. Round Face



Jika kamu memiliki wajah bulat, tumbuhkan brewok kamu memanjang ke bawah dan pendek di bagian samping. Ini untuk membuat kesan wajah kamu terlihat lebih panjang dan tirus. Model brewok yang tepat antara lain goatee, soul patch, dan chin strap.

3. Oblong atau Rectangular Face


Untuk pria yang memiliki bentuk wajah persegi panjang atau lonjong, model brewok yang tepat untuk kamu adalah penuh dan tebal di bagian samping. Sedangkan untuk bagian bawahnya, potong lebih pendek.

Styles like the �mutton-chops� sangat cocok untuk mengurangi kelonjongan wajah kamu. Sedangkan untuk rectangular face, full beard, chin curtain, atau extended goatee akan terlihat sangat keren!

4. Oval Face


Pria yang memiliki bentuk wajah oval patut bangga. Tebak apa alasannya!

Alasannya adalah pria dengan bentuk wajah oval akan pantas membentuk brewok dengan berbagai macam bentuk dan model sesuai keinginan. Enak banget kan!

Sudah tau kan model brewok yang tepat sesuai bentuk wajah kamu? Jangan lupa cek cara menumbuhkan brewok dan jenggot.

Model Kumis dan Brewok Sesuai Bentuk Wajah yang Sedang Trend
Model Kumis dan Brewok Sesuai Bentuk Wajah yang Sedang Trend



Demikianlah Artikel Model Kumis dan Brewok Sesuai Bentuk Wajah yang Sedang Trend

Sekianlah artikel Model Kumis dan Brewok Sesuai Bentuk Wajah yang Sedang Trend kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Model Kumis dan Brewok Sesuai Bentuk Wajah yang Sedang Trend dengan alamat link https://tolakviruss.blogspot.com/2016/06/model-kumis-dan-brewok-sesuai-bentuk.html

0 Response to "Model Kumis dan Brewok Sesuai Bentuk Wajah yang Sedang Trend"

Post a Comment